Minggu, 01 Maret 2015

Dikejar Badai

Kali ini Dream’s Photograph akan memperlihatkan hasil fotografi yang saya temui saat berkunjung  ke “Komunitas Fotografi National Geography Indonesia”. Foto ini dipotret oleh “Teguh Tofik Hidayat” dengan judul “Dikejar Badai” yang menceritakan tentang seorang anak yang berlari karena sesaat lagi badai akan menghampiri


Inilah hasil potretannya :




Hasil Fotografi ini dihasilkan dengan spefifikasi :

Kamera  = Canon
Teknik = Extreme Long Shoot
Lokasi  = Tanjung Lesung
Model  = Canon EOS 550D
Exposure Time  = 1/320
Aperture  = f/5.6
ISO  = 100
Is Color  = Yes
Software  = Adobe Photoshop CS3
Exposure Program  = Manual
Metering Mode  = Pattern
Flash  = Auto mode
Focal Length  = 18/1
Custom Rendered  = Normal process
Exposure Mode  = Manual exposure
White Balance  = Auto white balance
Scene Capture Type  = Standard
Date Taken  = 2015:02:19 10:52:54

Itulah Dream’s Photograph kali ini , semoga Dream’s Kingdom selalu tetap eksis ,

Amiin , . J

0 komentar:

Posting Komentar